Desa Kintamani Hari ini tanggal 30 Desember 2024 Melaksanakan Kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) tentang Pembahasan dan Penetapan APBDes Tahun 2025 yang dihadiri Camat, Pendamping Desa Perbekel, BPD dan Anggota, LPM, Tokoh Masyarakat,Perangkat Desa, Guru Paud, Bidan Desa, PLKB, Penyuluh Bahasa Bali beserta Staff Desa dan Stake holder terkait.
Dalam pembahasan Musdes terdapat beberapa poin
1. Pagu indikatif Desa
2. Arah kebijakan Pogram pusat sesuai PDTT Nomor 2 Tahun 2024 tentang Pentunjuk Operasional atas fokus penggunaan Dana Desa Tahun 2025
3. Pemaparan kegiatan Tahun 2025 sesuai dengan aturan Program Wajib dan RKPDesa Tahun 2025